Buku Ajar Manajemen Laboratorium Pendidikan


 
Buku Ajar MANAJEMEN LABORATORIUM PENDIDIKAN ini disusun berdasarkan silabus mata kuliah  Manajemen Laboratorium Pendidikan pada Perguruan Tinggi yang membahas tentang Pendahuluan, Manajemen Laboratorium Pendidikan, Konsep Dasar Laboratorium Pendidikan, Laboratorium Pendidikan Sebagai Sumber Belajar, Pengelolaan Laboratorium Pendidikan, Rancangan dan Struktur Laboratorium Pendidikan, Analisis SWOT Laboratorium Pendidikan, Analisis SOP Laboratorium Pendidikan, Kerja Di Laboratorium Pendidikan, Bahan dan Peralatan Kerja di Laboratorium Pendidikan, Kesehatan dan Keselamatan Kerja di Laboratorium Pendidikan, Laboratorium Pendidikan Terpadu, Menyusun Proposal Pengembangan Laboratorium Pendidikan, Peran Laboratorium Pendidikan Bagi Pendidikan.
Buku yang hadir dihadapan pembaca budiman ini penulis persembahkan untuk para mahasiswa, tenaga kependidikan, tenaga pendidik, serta masyarakat yang peduli dengan dunia pendidikan, semoga tulisan ini bermanfaat sebagai referensi dalam Manajemen Laboratorium Pendidikan.

Penulis            : Dr.Irjus Indrawan, S.Pd.I., M.Pd.I., CT. PSA.,
                          Dr (C). Eva Iryani, S.Pd.I., M.Pd.I., CHNCO., CHCO.,
                          Dr (C). Muhammad Fadly Habibi, M.Pd.I.
ISBN               : Sedang proses

Tebal Buku      : x, 218 hal (145x205 mm)

Harga              : Rp. 55.500.-

Post a Comment

0 Comments